Berita bola fans MU Protes Keras di Lapangan Untuk Paul Pogba. Berita bola Fans MU jadi sorotan ketika klub kesayangan mereka yakni Manchester United meraih kemenangan. Kemenangan atas Norwich dalam laga lanjutan Liga Inggris ternyata juga menyisakan luka.
Dalam pertandingan tersebut ada tragedi dimana fans MU mencemooh klub kesayangannya sendiri terkhusus untuk Paul Pogba. Namun, Poba justru memberikan respon yang menarik.
Pertandingan berlangsung di Old Trafford pada Sabtu (16/4/2022). MU unggul 2-0 pada menit ke-32. Kedua gol tersebut datang dari Cristiano Ronaldo dan perjuangan mereka dalam pertandingan kali ini nampak mudah.
Namun, Norwich sukses menyamakan skor pada menit 45+1 lewat gol Kieran Dowell. Lalu, Teemu Pukki membuat kedudukan menjadi imbang dengan skor 2-2 lewat gol pada menit ke-52.
United beruntung memiliki Ronaldo yang sukses mencetakkan hattrick pada menit ke-76. Kemenangan MU kali ini membuat mereka tidak terlalu terpuruk.
Sementara itu di laga lainnya ada Tottenham dan juga Arsenal mengalami kekalahan. Sehingga laga melawan Norwich yang sukses mencetakkan poin penuh untuk MU menjadikan poin yang krusial untuk United agar bersaing merai empat besar klasemen.
Berita Bola Fans MU Lakukan Aksi Buruk
Sebelum pertandingan berjalan, fans MU mengadakan protes terhadap kepemilikan klub yang ada di tangan Glazer. Mereka meminta supaya pihak Glazer melepaskan status kepemilikannya segera.
Namun protes tersebut ternyata tidak hanya terhenti di luar lapangan namun juga saat memasuki lapangan. Ada suara lantang chant yang menyebutkan ‘Anda tidak pantas memakai jersey ini’.
Salah satu target chant saat itu adalah Paul Pogba. Fans MU sudah kecewa sejak lama atas penampilan Pogba di lapangan.
Kala itu ada pengganti Paul Pogba yakni Juan Mata pada menit ke-74 fans MU melakukan aksi cemoohan kepada Pogba. Aksi buruk tersebut langsung jadi sorotan.
‘Sialan, Pogba’ itu adalah kalimat dari salah satu yang terdengar keluar dari Tribun fans MU. Mereka kecewa karena beberapa alasan, bukan sekedar karena performa Pogba di laga melawan Norwich.
Ada juga aksi dua musim terakhir dan tidak kunjung mendapat kejelasan terkait dengan masa depan Pogba.
Cemoohan tersebut berlanjut sampai tim masuk lorong menuju ruang ganti ketika laga berakhir. Pogba dalam kesempatan kali ini mendapat respon yang tak terduga.
Aksi Pogba ialah meletakkan tangannya ke telinga seakan isyarat supaya fans MU melakukan cemoohan dengan suara lebih lantang lagi.
Tanggapan Ralf Rangnick sebagai pelatih usai berita bola fans MU melakukan aksi tidak baik tersebut tentu tidak senang. Seakan cemoohan tersebut bukan hanya untuk Pogba saja namun untuk seluruh pemain Manchester United.
“Saya tidak mendengar, tetapi saya diberitahu setelah pertandingan. Saya benar-benar dapat memahami para fans frustasi, tetapi saya tidak berpikir mereka harus menargetkan pemain secara individual. Ini tidak benar atau tidak adil,”ungkap Rangnick.
Paul Pogba Kena Tendang
Ajang MU melawan Norwich menjadi sebuah keapesan bagi Paul Pogba. Selain mendapat cemoohan dari fans ia juga harus menahan sakitnya kepala saat kena tendangan Harry Maguire.
Kejadian tersebut berlangsung pada menit ke-60. Kepalanya secara tidak sengaja mendapatkan tendangan dari rekan satu timnya sendiri yang saat itu sedang mengantisipasi bola tendangan sudut.
Pogba nampak kesal dengan ulah Maguire hingga memukul-mukul lapangan. Akhirnya Pogba langsung mendapatkan perawatan di kepala dari tim medis.
Kejadian tak menyenangkan Paul Pogba menjadi dua kali lipat. Ia mendapatkan cemoohan dari fans MU sekaligus juga terkena tendangan di kepala. Berita bola fans MU yang melakukan aksi hingga Paul Pogba kena tendang jadi sorotan utama kali ini.
Ada promo bonus welcome fishing 25% di Ekingsindo. Bisa kalian klaim asalkan join!