Menu Close

Piala Dunia Ronaldo Pensiun atau Tidak Tahun 2022 Ini Jawaban Resminya

piala dunia ronaldo pensiun - Ekings

Piala Dunia Ronaldo Pensiun atau Tidak Tahun 2022 Ini Jawaban Resminya. Pada Piala Dunia Ronaldo pensiun di tahun 2022 sempat jadi wacana yang penuh tanda tanya. Namun kini pernyataan tersebut terjawab karena sang megabintang sudah mengambil keputusan.

Ternyata Cristiano Ronaldo belum mau pensiun dari timnas Portugal usai Piala Dunia 2022 di Qatar. Nampaknya ada yang jadi incaran Ronaldo yang belum ia dapatkan.

Padahal pencapaian Ronaldo terbilang bagus. Ia mendapat penghargaan sebagai pemain dengan gol paling banyak di timnas Portugal.

Pemberian anugerah tersebut berlangsung dalam acara Gala Quino de Ouro 2022. Dasar dari pemberian penghargaan ini adalah kontribusi 117 gol milik Ronaldo dalam 189 penampilan.

Bomber Manchester United tersebut kini menjadi tumpuan bagi timnas Portugal jelang bergulirnya laga Piala Dunia 2022.

Usai menerima penghargaan Ronaldo menyampaikan rasa terima kasihnya kepada para pihak yang terlibat. Banyak yang mengira jika Piala Dunia 2022 menjadi ajang internasional terakhir.

Usia Ronaldo saat ini sudah 37 tahun. Akan tetapi dengan tegas Ronaldo mengatakan masih ingin bermain usai Piala Dunia hingga gelaran Euro 2024 yang akan datang.

“Bagi saya jelas merupakan suatu kehormatan untuk menerima penghargaan dari dimensi ini. Menjadi pencetak gol terbaik yang pernah ada untuk tim nasional,”ungkap Ronaldo.

Dalam pidatonya sendiri Ronaldo mengaku tidak menyangka bisa sampai di titik ini. Ronaldo sudah menjalani perjalanan kariernya yang sangat panjang.

Piala Dunia Ronaldo Pensiun 2022 Hanya Wacana

Setelah adanya pernyataan tersebut semakin jelas jika Ronaldo pensiun hanyalah sebuah wacana. Pasalnya sang pemain masih punya banyak ambisi jangka panjang yang ingin ia dapatkan.

Ronaldo berada di timnas dengan banyak pemain muda dengan masa depan yang cerah. Inilah yang membuat Ronaldo semakin termotivasi.

Selain ingin mendapatkan juara di Piala Dunia, Ronaldo juga ingin menang dalam kejuaraan Eropa.

Jika Ronaldo belum juga pensiun bersama timnas artinya ia akan berusia 39 tahun di tahun 2024 saat gelaran Euro. Pada usia tersebut banyak pemain yang sudah tidak dalam performa terbaik.

Salah satu kunci Ronaldo dengan tingkat kebugarannya sekarang ialah ia menerapkan gaya hidup sehat. Akibat gaya hidup sehatnya, Ronaldo sempat membuat ulah di Euro 2020.

Saat jumpa pers dan menemukan ada minuman alkohol di depannya, Ronaldo menyingkirkan botol tersebut dan minum air putih. Aksi ini berdampak pada brand minuman alkohol yang sahamnya langsung merosot.

Hal ini sekaligus membuktikan jika Ronaldo serius dalam menjaga kebugaran tubuhnya dengan konsumsi makanan minuman sehat.

Para pemain muda harus meniru gaya hidup Ronaldo sehingga sampai usianya yang ke-39 masih bisa tampil memukau di lapangan.

Jelang Piala Dunia Ronaldo pensiun atau tidaknya kini sudah terjawab. Ternyata Ronaldo masih punya banyak ambisi yang tak bisa menghentikan kariernya di timnas tahun 2022 ini.

Ronaldo Pemain Paling Populer di Instagram

Salah satu fakta unik lainnya tentang Ronaldo adalah ia menjadi pemain paling populer di Instagram. Jumlah pengikutnya ada 481 juta yang menjadikan nama Ronaldo sebagai pemain paling populer di Instagram pada Piala Dunia 2022.

Ia unggul dari rival abadinya Lionel Messi. Penobatan pemain populer Instagram ini memiliki beberapa aspek penilaian.

Penilaian meliputi total penegikut, pertumbuhan pengikut dan juga rate tiap postingan paling besar di Instagram. Peningkatan ini berdampak pada nilai iklan Ronaldo seharga 53 miliar rupiah satu postingan iklan Instagram.

Sangat fantastis. Itu artinya jika pada Piala Dunia Ronaldo pensiun bukanlah keputusan akhir dari sang bintang maka ada peluang pundi uang Ronaldo makin bertambah.

Saatnya daftar di situs Ekingsindo untuk menikmati keuntungan dari promo welcome bonus 50% live casino.

Baca Juga : Berita Bola Elkan Baggott Penasaran dengan Rivalitas Persib vs Persija

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *