Berita Bola Era Xavi Penuh Tantangan Barca Belum Maksimal di Liga Champions. Berita bola era Xavi Hernandez di Barcelona jadi sorotan. Pasalnya Xavi punya tanggung jawab besar sejak kedatangannya ke Barca untuk bawa klub kembali jadi klub raksasa.
Barcelona menelan kekalahan saat menjalani laga tandang ke markas Inter Milan di matchday ketiga Grup C Liga Champions. Pertandingan berlangsung pada Rabu (5/10/2022).
Di Liga Champions sangat terlihat bagaimana ketumpulan Barcelona di era Xavii Hernandez.
Meski punya Robert Lewandowski namun Barcelona kalah telak dengan skor 0-1 lewat gol dari Hakan Calhanoglu pada menit 45+2.
Sebenarnya peluang Barcelona untuk bisa menang terbuka lebar. Namun, Pedri pada menit ke-68 yang mencetakkan gol mendapat anulir dari wasit karena handall Ansu Fati.
Kekalahan tersebut sekaligus menunjukkan bagaimana sisi timpangnya performa Barcelona di Liga Eropa apalagi untuk laga tandang.
Catatan terkini Barcelona selalu kalah dalam tiga laga tandang terakhir di Liga Champions sejak di tangan Xavi. Sang pelatih sendiri adalah pelatih pertama Barcelona yang menelan kekalahan dalam tiga laga tandang pertamanya.
Sebaliknya terlihat jika di Liga Spanyol Xavi belum pernah kalah di 18 laga tandang pada 13 pertandingan. Lima lainnya berakhir dengan imbang.
Xavi mendapat petunjuk sebagai pelatih Barcelona pada 6 November 2021 lalu. Sampai sekarang dalam 47 laga yang sudah berjalan dengan catatan 27 kemenangan dan 10 hasil imbang serta kalah.
Berita Bola Era Xavi Tak Seindah Harapan
Mendatangkan Xavi selaku mantan pemain Barcelona yang terlibat kesuksesan di masa lalu menumbuhkan harapan besar.
Dengan kekalahan dari Inter Milan, Barcelona yang baru mengoleksi 3 poin kini ada di peringkat ketiga klasemen Grup C.
Fase grup Liga Champions menyisakan tiga laga lagi. Tentu jadi pertanyaan apakah Barca bisa melangkah jauh atau terhenti sampai disini.
Beruntung edisi 2022/2023 Barcelona kembali masuk kualifikasi Liga Champions setelah sempat terdegradasi.
Untuk hasil di LaLiga sendiri Barcelona terbilang menuliskan catatan yang lumayan bagus.
Kini Barcelona menjadi pesaing tangguh lagi untuk Real Madrid dalam memenangkan gelar juara LaLiga. Kedua klub saling berebut posisi pertama klasemen sementara.
Terbaru ini di era Xavi, Barcelona yang sudah mendatangkan banyak pemain bintang berharap bisa mendatangkan Lionel Messi lagi ke klub.
Alasannya karena Messi sebentar lagi kontraknya akan habis di PSG. Messi tanda tangan kontrak di PSG dengan mengawali musim yang sulit.
Baru-baru ini saja Messi bisa tampil nyetel dengan klub dan bisa mengikuti gaya bermain Prancis.
Butuh waktu yang lama bagi Messi untuk adaptasi dengan PSG hingga bisa mencapai sebagai Raja Assist sekarang.
Kehadiran kembali Messi ke Barcelona akan menambah rasa percaya diri klub. Selain itu, Messi akan duet dengan Lewandowski yang menjadi pesaingnya dalam meraih trofi Ballon d’Or 2021.
Berita bola era Xavi di Barcelona penuh lika-liku sejak awal. Masalah keuangan jadi sumber masalah utama dari tantangan Xavi saat di Barcelona.
Xavi Harus Bisa Kembalikan Nama Baik Barcelona
Sebagai mantan pemain Barcelona yang kini menjadi pelatih disana membuat Xavi punya tanggung jawab besar. Mau tidak mau Xavi harus kembalikan nama baik Barca.
Pasalnya Barcelona sempat kehilangan nama baik mereka usai para pemain bintang pergi satu persatu.
Krisis keuangan membuat Barcelona tak bisa membayar gaji pemain. Beruntung Xavi datang dan menjadi solusi terbaik bagi Barca.
Berita bola era Xavi ini jadi salah satu era bersejarah. Pasalnya Xavi datang saat kondisi Barca sedang tidak baik-baik saja.
Ingin mengklaim promo welcome bonus 50% slot? Gampang saja, kalian hanya perlu memilih situs terpercaya seperti Ekingsindo.
Baca Juga : Berita Bola Hasil ManCity Menang Telak Haaland Cetak Dua Gol