Berita Bola Investor Liverpool Jadi Topik Penting Para Petinggi Klub. Berita bola investor Liverpool yang baru masih jadi tanda tanya. Pemilik utama Liverpool, John Henry membantah bahwa klub tersebut akan ia jual meski posisi klub di Liga Inggris sedang kurang bagus.
Pertama kali rumor penjualan Liverpool muncul menjelang akhir tahun 2022. Konsorsium dari Qatar dan Arab Saudi kabarnya tertarik mengambil kepemilikan saham tertinggi Liverpool dari tangan Fenway Sports Group atau FSG.
Dana untuk pengambilalihan itu kisaran Rp3 miliar poundsterling. Jumlah ini sama dengan saat FSG mengambilalih Liverpool pada 2020 lalu.
Henry kemudian buka suara terkait rumor tersebut. Pasalnya ada klub lain yang akan melakukan negosiasi penjualan musim ini yaitu Manchester United, kehebohan akhirnya menular ke Liverpool .
Sebagai sesama klub top rumor Liverpool dan MU cepat naik ke media. Henry menekankan pada beberapa poin penting mengenai status atau posisinya sekarang untuk Liverpool.
Henry tidak berniat menjual Liverpool melainkan mencari investor baru. Banyak pihak yang salah menyamakan cerita penjualan MU dengan Liverpool. Bedanya Keluarga Glazer pemilik MU akan menjual MU sepenuhnya.
“Akankah kami berada di Inggris untuk selamanya? Tidak. Apakah kami sedang menjual Liverpool? Tidak,”ucap Henry.
Lebih lanjut Henry mengatakan bahwa pembicaraan mengenai Liverpool sekarang adalah mencari investor. Tidak ada pembicaraan mengenai penjualan Liverpool sepanjang pembahasan mencari investor ini.
Berita Bola Investor Liverpool Jadi Topik Utama
Tak lama Henry buka suara soal rumor penjualan Liverpool gentian FSG mengeluarkan pernyataan resmi. Dalam pernyataan tersebut, mereka mengakui ada banyak pertanyaan yang berkaitan dengan kepemilikan di Liverpool.
Pertanyaan itu tak lepas dari isu yang sedang hangat yakni pergantian pemilik di beberapa klub Liga Inggris seperti Newcastle, Chelsea dan Manchester United.
Sebagai klub besar wajar jika Liverpool kena imbas dari rentetan klub EPL yang berganti pemilik. FSG juga menjelaskan bahwa sempat ada tawaran dari pihak lain untuk menjadi pemegang saham di Liverpool.
Namun, FSG sejauh ini masih berkomitmen untuk tetap berada di Liverpool dengan tidak menjual saham utamanya. Mengenai kabar investor, para petinggi Liverpool sedang membahasnya dan menjadi topik utama.
“FSG tetap berkomitmen penuh terhadap kesuksesan Liverpool, baik itu di dalam maupun di luar lapangan,”tandas pernyataan tersebut.
Sebelumnya terdapat rumor mengenai beberapa pihak yang mengincar Liverpool terutama konsorsium dari Timur Tengah. Fakta bahwa investor dari Timur Tengah gencar menargetkan klub EPL sedang terjadi.
Mulai dari pembelian Newcastle United dan kini sudah mulai mendekati MU. Ada juga di luar Liga Inggris keberadaan Cristiano Ronaldo yang kini sudah bermain untuk Liga Arab.
Tak hanya itu saja, sudah lama Qatar masuk ke salah satu klub mahal di Prancis yakni PSG. Tak main-main klub tersebut berisikan para pemain bintang sekelas Lionel Messi ada di sana.
Berita bola investor Liverpool terbaru bahkan bisa saja datang dari Timur Tengah lagi. Ikut campur negara Timur Tengah menjadi investor Liverpool pasti memberikan dampak ke beberapa sektor.
Liverpool Butuh Dana Transfer
Musim transfer Januari 2023 lalu Liverpool tidak banyak membeli pemain. Alasan Juergen Klopp selaku pelatih adalah ia masih percaya dengan kemampuan anak asuhnya.
Tapi ada kabar yang menyebutkan jika sebenarnya Liverpool sedang mencari investor barunya. Dana dari investor nantinya bisa untuk membeli pemain pada musim panas.
Berita bola investor Liverpool baru belum jelas siapa yang akan datang. Jika dari Timur Tengah maka persaingan klub Liga Inggris perlahan mendapat dukungan aliran dana dari negara-negara tanah Arab tersebut.
Klaim sekarang bonus welcome 100% live casino dengan join di situs bernama Ekingsindo!
Baca Juga : Berita Bola Kontrak Garnacho Mendapat Perpanjangan di MU Ini Rinciannya