Berita Bola Arsenal Cedera Pemain Jadi Kendala Menuju Juara. Berita bola Arsenal cedera menjadi ujian berat bagi tim mendekati impian mereka untuk menjuarai Premier League. Pelatih Arsenal Mikel Arteta dengan lantang mengingatkan para pemain untuk bekerja lebih ekstra musim ini.
Pencapaian Arsenal sekarang dalam hal menambah selisih poin dengan Manchester City sudah cukup jauh. Terlebih setelah Arsenal menang atas Crystal Palace sehingga Arsenal unggul delapan poin di puncak.
Namun, kondisi tersebut bisa saja berubah jika Arsenal tidak mampu memenangkan 10 laga tersisa. Tugas Arsenal semakin berat mengingat beberapa pemain cedera jelang berakhirnya musim.
Setiap tim memberikan usaha lebih besar dari sebelumnya jelang berakhirnya edisi 2022/2023 ini. Jika ingin bertahan di puncak lebih lama menurut Arteta mereka wajib memberikan sedikit lebih banyak tenaga mereka.
Arteta awalnya mendapat pandangan sebagai sosok yang beruntung karena tidak pernah mendapat masalah cedera pemain. Namun, pelatih asal Spanyol itu sekarang harus merasakan dampak cedera pemain mereka.
Gabriel Jesus dan Thomas Partey menjadi dua pemain yang kembali ke lapangan usai cedera. Sayangnya kabar baik kembalinya dua pemain penting Arsenal harus terbalaskan dengan kehilangan Takehiro Tomiyasu dan William Saliba.
“Kami sudah kehilangan pemain musim ini. Kami telah kehilangan Gabby selama empat bulan, Thomas Partey selama satu setengah bulan, Oleksandr Zinchenko selama satu setengah bulan,”ucap Arteta.
Arsenal juga sempat kehilangan Mohamed Elneny selama enam sampai delapangan bulan. Lalu menyusul Eddie dan lainnya tentu Arteta mendapat banyak PR dengan badai cedera yang timnya alami.
Berita Bola Arsenal Cedera Pemain Butuh Solusi
Arteta meminta para pemain menjaga kondisi agar mereka tidak terkena cedera pada periode penting Liga Inggris. Ini menjadi satu-satunya solusi untuk Arsenal agar bisa meraih gelar juara.
Belum lagi pemain Arsenal tidak sedikit yang harus bertanding di tim nasional masing-masing. Meski meminta untuk menjaga kondisi, Arteta berharap performa para pemainnya tetap stabil di lapangan.
Tampil di klub besar Arsenal dan membela timnas adalah pencapaian terbaik untuk pemain namun juga rentan terhadap bahaya cedera atau setidaknya kelelahan.
Penentuan nasib Arsenal sebagai juara juga bergantung dengan jadwal siapa yang lebih dulu bermain di akhir pekan. Paul Merson menjelaskan jika Arsenal main lebih dulu maka Manchester City akan tertinggal 11 poin di klasemen Liga Inggris.
Jika jarak antara dua klub sudah mencapai 11 poin akan sulit bagi Man City mengejar meskipun masih punya dua laga tunda. Oleh karena itu Paul mulai yakin jika edisi 2022/2023 merupakan edisi Arsenal untuk mengakhiri puasa gelar mereka.
Kembalinya Gabriel Jesus ke lapangan juga menjadi faktor penentu kemenangan. Arteta sendiri tidak mengistimewakan Gabriel dalam memberi menit bermain lebih banyak, ia mengutamakan siapa yang benar-benar layak.
Berita bola Arsenal cedera pemain menjadi satu ganjalan besar untuk meraih gelar juara musim ini. Arteta harus menyiapkan racikan pemain mengandalkan beberapa pemain yang ada sekarang.
Jadwal Terdekat Arsenal
Usai jeda internasional, Arsenal akan bertanding melawan Leeds United di Emirates Stadium pada Sabtu (1/4/2023). Pertandingan lawan Leeds akan menjadi laga krusial.
Ini kesempatan Arsenal untuk memperlebar jarak dengan Man City supaya menjadi 11 poin. Man City juga harus bersiap untuk mengejar poin ketertinggalan jika mereka ingin kembali meraih gelar juara.
Berita bola Arsenal cedera yang menimpa para pemain tidak menyurutkan dan menurunkan semangat Arteta sebagai pelatih. Justru Arteta semakin yakin klubnya anak asuhnya semakin memanas dalam mengejar gelar juara.
Promo melimpah tersedia di situs Ekingsindo. Untuk kalian yang daftar saat ini juga, maka bisa mengklaim setiap bonus yang ada termasuk bonus welcome 50% slot.
Baca Juga : Berita Bola Aturan Puasa Saat Ramadhan di Liga Inggris 2023