Berita Bola Fakta Randal Kolo Muani Incaran Dua Klub Liga Inggris. Berita bola fakta Randal Kolo Muani pemain bintang Eintracht Frankfurt akan jadi pembahasan kali ini. Randal sedang jadi rebutan klub raksasa Liga Inggris berkat performa bagusnya di Bundesliga.
Randam memang tampil bagus bersama Frankfurt musim ini. Penyerang 24 tahun itu menarik minat MU dan Liverpool untuk meminang ke klub mereka.
Sudah 9 gol 12 assist yang Randal cetak dari 18 penampilannya di Bundesliga, 2 gol di Liga Champions juga turut jadi catatan. Bukan itu saja, Randal sudah mencatatkan 3 gol dan 2 assist di DFB Pokal 2022/2023.
Sebelum bergabung dengan Frankfurt nama Randal tidak terlalu terkenal. Pemain Timnas Prancis itu semakin naik daun usai tampil impresif di Piala Dunia 2022.
Berita Bola Fakta Randal Kolo Muani Asli
Randal merupakan sosok yang lahir di Bondy yakni pinggiran timur laut Paris, Prancis. Penyerang tersebut usianya sudah genap 24 tahun pada bulan Desember tahun lalu.
Ayah dan ibu Randal merupakan keturunan Kongo, Afrika Tengah yang lahir dan besar di Prancis. Keluarganya bahkan punya andil besar dalam hal keputusan Randal memilih karier di bidang sepakbola.
Terutama ayah dan saudara laki-lakinya. Ia sudah mulai terjun ke dunia sepak bola sejak usianya masih 7 tahun.
Klub pertama yang ia duduki adalah FC Villepinte yakni pada 2004 ia berada di klub tersebut. Lalu tahun 2009 Randal bergabung dengan Tremblay FC dan bergabung dengan akademi FC Nantes.
Randal punya peluang promosi ke tim senior pada transfer musim panas 2017. Ia mendapatkan peluang bermain reguler usai masa peminjamannya ke US Bologne.
Tampil bagus di Bundesliga Randal ternyata datang secara gratisan oleh Eintracht. Ia bergabung sejak bursa transfer musim panas 2022, meski demikian Randal siap dengan harga lego senilai 100 juta Euro.
Awalnya patokan harga Randal adalah 80 juta Euro untuk penyerang 24 tahun itu. Sementara nilai pasar Randal yakni 37 juta Euro, harga pasarannya memang terus meningkat.
Berada di Eintracht Frankfirt kontrak Randal jangka panjang yakni sampai Juni 2027. Ia langsung jadi pemain permanen dengan durasi 5 musim sejak bursa transfer musim panas 2022 lalu.
Kini nama Randal sudah masuk dalam incaran dua klub raksasa Liga Inggris. Aksi memukaunya ia mulai sejak mencetakkan gol di Piala Dunia 2022, ia membobol gawang Maroko pada semifinal.
Sayang gol Randal tidak bisa membawa timnya meraih gelar juara. Ia hanya menyumbang satu assist. Randal harus menghadapi kekecewaan karena timnya tidak bisa mendapat gelar juara.
Ia membuang peluang mencetak gol sehingga Timnas Prancis gagal menjadi juara Piala Dunia 2022. Berita bola fakta Randal sebagai pemain handal memang bukan fakta yang terlalu mengejutkan lagi jika melihat rekam jejaknya sekarang.
MU dan Liverpool Beda Nasib
Masuk edisi 2022/2023 ternyata menunjukkan nasib yang sangat berbeda untuk MU dan Liverpool. Kedua tim mengalami pencapaian yang bertolak belakang.
MU ada di posisi empat besar yang artinya masuk zona Liga Champions sedangkan Liverpool ada di posisi ke-10. Dua klub yang menginginkan Randal punya nasib yang tidak sama sehingga Randal bisa mempertimbangkan keduanya.
Meski tawaran resmi belum datang kepada Randal tapi peluang tawaran tetap ada. Berita bola fakta Randal menjadi incaran pemain Liga Inggris bukan hal mengejutkan jika melihat kembali ke belakang pencapaian Randal sangat bagus di Piala Dunia 2022.
Baca Juga : Berita Bola Sancho Kembali ke MU Buat Ten Hag Puas