Berita Bola Jonny Pensiun di Leicester Gagal Karena MU. Berita bola Jonny pensiun mungkin sudah lama terjadi andai MU tak lagi memanggil sang pemain gabung. Publik sempat kaget ketika MU kembali memanggil Jonny Evans pada musim 2023/2024.
Usia Jonny sudah 35 tahun yang artinya tidak muda lagi dan sudah memasuki masa pensiun. Dalam rencana Jonny ia sudah berniat pensiun dalam karier profesionalnya sebagai pemain sepak bola.
Ada banyak faktor yang membuat Jonny menimbang untuk pensiun termasuk faktor kesehatan dan keluarga. Semakin tua usia pemain maka semakin rentan juga terhadap cedera sampai dengan performanya menurun.
Leicester City bahkan sampai tidak memberikannya kontrak baru karena takut mengambil risiko besar. Itulah kenapa akhirnya Jonny sudah hampir memutuskan pensiun ketika dirinya bebas transfe pada tahun 2023.
Untungnya Jonny tidak segera mengambil keputusan untuk pensiun. Sepanjang pramusim, dirinya dapat kontrak jangka pendek dari MU lalu secara tak terduga bisa mengambil hati pelatih MU Erik Ten Hag.
Bek veteran tersebut akhirnya mendapat tempat di MU dan menganggap sangat sayang jika ia pensiun sekarang. Jonny kini masih tampil beberapa kali di MU dan performanya cukup bagus untuk usia 35 tahun.
“Tahun lalu saya sudah sampai di tahap, mungkin inilah akhirnya (pensiun). Tetapi saya tetap berlatih keras dan menyingkirkan keraguan tersebut,”ucap Jonny.
Berita Bola Jonny Pensiun Akhirnya Tertunda
Rencana pensiun Jonny pasti akan segera terwujud mengingat usianya sudah tidak muda lagi. Tapi ia pensiun bisa musim depan atau lebih lama lagi. Jonny tidak selalu jadi pilihan utama Ten Hag.
Akan tetapi Jonny selalu berhasil menjaga lini belakang MU sehingga lebih minim kebobolan gol. Bersama MU di musim 2023/2024 Jonny sudah memainkan empat laga. Ia tampil tiga kali di Liga Inggris dan satu kali di Carabao Cup.
Masuknya Jonny cukup tepat mengingat lini belakang MU sedang terkena badai cedera. Sejumlah pemain utama MU yang cedera memungkinkan Jonny dapat jatah bermain lebih banyak.
“Setiap kali saya menyelesaikan satu pertandingan saya selalu punya keinginan untuk menyelesaikannya lagi. Saya puas dengan apa yang sudah saya lalui,”ucap Jonny.
Jonny sejauh ini belum mengungkapkan apa rencana usai kontraknya di MU berakhir. Mungkin ia akan pensiun jika tidak ada klub yang mau menerimanya lagi. Tapi karier Jonny akan terus berlanjut jika dirinya mendapat klub baru.
MU sekarang ada di posisi 10 klasemen sementara yang mana posisi tersebut tidak baik. Sebagai tim papan atas MU seharusnya bisa mencapai papan tengah atau bahkan masuk empat besar.
Berita bola Jonny pensiun di MU justru memungkinkan terjadi. Pasalnya ia tampil bagus di MU dan kemungkinan selalu dapat tempat dari Erik Ten Hag pelatih MU sekarang.
MU Mencoba Bangkit Lagi
MU masih mencoba untuk bangkit dari keterpurukannya. Tidak hanya terpuruk di Liga Champions tapi MU juga terpuruk di Liga Inggris. Artinya jika performa MU tak kunjung membaik musim depan MU akan gagal tampil di Liga Champions lagi.
Dampak jika MU gagal ke Liga Champions cukup besar. Salah satunya adalah rasa ketidak percayaan fans terhadap Erik Ten Hag selaku pelatih. Pelatih MU terancam kehilangan posisinya jika tidak bisa membawa MU bangkit.
Berita bola Jonny pensiun nantinya akan lebih bermakna jika ia mengakhirinya di MU. Pasalnya popularitas MU jauh lebih tinggi daripada Leicester. Jadi, Jonny Evans namanya akan jauh lebih terkenal lagi.
Baca Juga : Berita Bola Transfer Jamal Musiala ke Liverpool Jadi Wacana Transfer Baru