Berita Bola Liverpool Brighton Hasil Akhir Liga Inggris Pekan 8. Berita bola Liverpool Brighton tanding d Liga Inggris dengan hasil kurang memuaskan yakni imbang 2-2. Pertandingan berlangsung di Stadion American Express pada Minggu (8/10/2023).
Menjadi tuan rumah membuat Brighton memimpin lebih dahulu lewat gol Simon Adingra pada menit ke-20. Mohamed Salah memotivasi dirinya untuk mengembalikan kemenangan tim. Salah mencetakkan total dua gol pada menit 40 dan 45+1.
Liverpool gagal memanfaatkan peluang yang mereka dapatkan pada awal babak kedua. Padahal Liverpool punya peluang besar untuk meraih kemenangan. Brighton yang sedang naik daun akhirnya bisa menyamakan skor kembali pada menit ke-78 lewat sepakan Lewis Dunk lewat jarak dekat.
Berita Bola Liverpool Brighton Jalannya Laga
Memasuki babak pertama emosi pemain dari kedua tim nampak naik turun karena adanya perubahan hasil. Brighton memimpin lebih awal usai memanfaatkan kesalahan di lini belakang Liverpool.
Pihak Liverpool memainkan bola di area pertahanan supaya bola bisa keluar. Siapa sangka, strategi yang nampak matang itu justru jadi mala petaka ketika Alexis Mac Allister gagal menguasai bola dengan baik.
Mac Allister langsung kehilangan bola karena Simon Adingra merebutnya dan membawa lebih dekat ke Alisson Becker. Sang kiper berdiri di tengah kotak penaltinya sampai akhirnya Simon mampu melepas tembakan saat Alisson kurang siap.
Pada menit ke-20 Brighton sempat lebih unggul sementara waktu. Tapi Liverpool juga tak butuh waktu lama untuk menyamakan kedudukan menjadi imbang. Sampai akhirnya Mo Salah bisa menyamakan kedudukan pada menit ke-40.
Gol Mohamed Salah melibatkan kerja sama tiga pemain dalam membangun serangan balik. Dengan begitu maka mental pemain Liverpool terbukti teruji nyata di lapangan.
Umpan dari tengah lapangan yang Harvey Elliot terima ia berikan ke Darwin Nunez. Operan pendek tersebut Nunez berikan ke Salah karena percaya pemain senior tersebut bisa mencetakkan gol.
Berkat gol tersebut Liverpool makin berani dalam memberikan serangan dan mengancam pertahanan lawan. Dominik kembali memberikan peran untuk gol kedua Livepool.
Bart Verbruggen hampir mendapat hukuman langsung dari Dominik ketika melakukan operan lemah ke gawangnya. Pascal Gross harus mengambil keputusan cepat dengan menjatuhkan sang gelandang agar gawangnya aman.
Beruntung bagi Liverpool karena mendapat jatah untuk melakukan tendangan penalti. Mo Salah menjadi eksekutor yang berhasil menyarangkan bola dan membawa timnya berbalik unggul pada menit 45+1.
Lanjutan Laga Liverpool vs Brighton
Keunggulan Liverpool membuat merka jauh lebih percaya diri. Bahkan Liverpool hampir kembali memperlebar jarak pada menit ke-53 dari gol Dominik dan umpam dari Darwin Nunez.
Dominik bisa menendangnya langsung namun keputusan mengirim umpan lambung Ryan justru menggagalkan peluang gol. Hingga pada menit ke-68 Dominik yang menguasai bola harus memilih striker di area pertahanan Brighton.
Berita bola Liverpool Brighton tertahan jumlah golnya cukup lama tanpa ada tambahan. Kegagalan memanfaatkan peluang membuat Liverpool akhirnya mendapat hukuman dari Brighton.
Brighton mendapat hadiah tendangan bebas sehingga Alisson tak bisa berbuat banyak. Dengan begitu hasil akhir pertandingan menjadi 2-2 atau imbang, bahkan Brighton nyaris menang pada menit ke-84.
Liverpool yang berusaha bangkit sejak awal musim 2023/2024 tergolong sulit melakukannya. Selain halangan dari segi performa Liverpool juga dapat intimidasi dari wasit meski tidak dalam seluruh laga.
Berita bola Liverpool Brighton berakhir dengan skor 2-2. Jumlah skor tersebut cukup memuaskan meski kedua tim sama-sama kecewa karena gagal menang. Brighton memang layak menjadi tim yang naik daun karena kualitasnya.
Baca Juga : Berita Bola Martinelli Pulih dari Cedera Lebih Cepat dari Perkiraan