Berita Bola Messi Ramos Neymar Kompak Cetak Gol Untuk PSG dalam Satu Laga. Berita bola Messi Ramos kompak mencetakkan gol untuk laga PSG vs Nantes dan membawa PSG mendapat trofi Piala Super Prancis. Pertandingan tersebut berlangsung pada Senin, (1/8/2022) di Tel Aviv, Israel.
Pelatih baru PSG yaitu Christophe Galtier akhirnya bisa menunjukkan kemampuannya dalam membawa PSG. Galtier sukses melewati empat pertandingan pramusim dengan hasil sempurna.
Lalu, Galtier juga sukses mendapatkan trofi pertamanya ketika bersama dengan PSG.
Sepanjang pertandingan, PSG tampil dominan dengan formasi tiga bek. PSG sukses menguasai bola dengan persentase 62%.
Dalam laga ini tak lupa juga sosok Lionel Messi dan Sergio Ramos pertama kalinya menyumbangkan gol di laga yang sama.
Selain dua pemain di atas ada juga sosok Neymar yang sukses mencatatkan namanya di papan skor, bukan hanya sekali namun dua kali.
Kesuksesan para penyerang PSG menunjukkan jika awal musim ini akan jadi pintu penampilan terbaik mereka.
Terlebih untuk Messi dan Neymar yang lebih banyak mendapatkan hujatan karena musim lalu tidak bisa tampil maksimal.
Berita Bola Messi Ramos Juga Kompak
Sebagai dua pemain yang usianya sudah tak muda lagi, dan pernah bersaing di LaLiga, sangat menarik melihar Messi dan Ramos mencetakkan gol.
Jalannya pertandingan yakni Nantes selaku lawan PSG berusaha mencari keunggulan pada menit ke-18. Tendangan melengkung Ludovic Blas masih gagal karena aksi kiper PSG, Gianluigi Donnarumma.
Hingga akhirnya PSG lebih dahulu membuka keunggulan pada menit ke-22 lewat gerakan Messi melewati kiper Nantes.
Sebelumnya, ia mendapatkan umpan terobosan dari Neymar. Tepat pada babak tambahan waktu babak pertama, PSG menambah jumlah golnya menjadi dua.
Pencetak gol saat itu adalah Neymar yang sukses menendang bola bebas yang indah hingga mengakhirinya sebagai gol.
Hasil ini membuat Neymar bangga karena untuk mencetakkan gol bagi Neymar sempat mengalami kesulitan kesempatan.
Bahkan kabar terburuk dari Neymar adalah kabar bahwa ia hampir tercoret dari daftar nama-nama yang bertahan di klub.
Alasannya karena Neymar mengalami banyak masalah dan performanya menurun masa lalu. Karena alasan ingin tetap bertahan di PSG, Neymar membuktikan dirinya jelang musim baru ini.
Berita bola Messi Ramos juga kompak menunjukkan aksi bahwa mereka berdua belum mau meninggalkan PSG dan masih bisa aktif berkontribusi.
Babak Kedua PSG vs Nantes
Pada babak kedua PSG tidak mengendurkan serangan usai jeda turun minum. Beda dengan Nantes yang mulai fokus bertahan dan melancarkan serangan balik karena tertinggal.
Akhirnya PSG kembali menambahkan skor ketika Sergio Ramos mencetakkan gol. Mantan pemain Real Madrid itu memanfaatkan bola muntah yang tidak sempurna dengan teknik tendangan backheel.
Gol keempat PSG lahir pada menit ke-82 yakni datang lagi dari Neymar yang mencetakkan gol lewat titik putih.
Sebelumnya Neymar mendapat pelanggaran dari bek Nantes, Jean Charles Casteletto.
Selain menunjuk titik putih, wasit juga memberikan Jean dengan kartu merah yang menguntungkan bagi PSG.
Menarik sekali dalam pencapaian trofi pertama Galtier bersama PSG melibatkan para pemain handar dari LaLiga mulai dari Messi, Neymar hingga Sergio Ramos.
Bahkan Neymar tidak main-main, ia langsung mencetakkan dua gol sekaligus dalam satu laga.
Nampaknya jika performa Neymar bisa stabil bahkan ia bisa membawa PSG meraih trofi Liga Champions, nama Neymar tak mungkin masuk daftar jual.
Berita bola Messi Ramos yang tampil impresif juga menunjukkan jika keduanya bisa lebih lama bertahan di PSG dengan usia yang tak muda lagi.
Agen online Ekingsindo sangatlah gacor. Bahkan untuk para pengguna baru bisa langsung merasakan cuan tanpa harus menang, yaitu cuan dari bonus welcome 50% slot.
Baca Juga : Piala Dunia Hugo Lioris Terpilih Sebagai Kapten Timnas Prancis Edisi 2022