Berita Bola MU Crystal Palace Tanding Tanpa Ada Pemenang. Berita bola MU Crystal Palace bertanding di Liga Inggris laga tunda pekan ke-7 di Selhurst Park. Pertandingan berlangsung pada Kamis (19/1/2023).
MU bermain imbang dengan skor 1-1 yang artinya MU harus menghentikan tren positif kemenangan mereka. Bruno Fernandes sempat memimpin gol tunggal pada menit ke-44.
Akan tetapi Crystal Palace berhasil menyamakan kedudukan pada menit 90+1 oleh Michael Olise. Tambahan satu poin ini gagal mengantarkan MU menyalip Man City di papan atas klasemen.Kedua tim mempunyai poin yang sama yakni 39 poin.
Sementara untuk Palace satu poin ini paling tidak mengamankan mereka di peringkat ke-12. Palace sudah mengumpulkan 23 poin dari 12 laga.
Berita Bola MU Crystal Palace Jalannya Laga
Masuk 15 menit babak pertama pertandingan berjalan imbang untuk kedua tim. MU tampil dengan dominan tak leluasa dalam melakukan serangan.
Berbeda dengan Palace yang justru berulang kali berhasil melakukan serangan. Weghorst akhirnya mendapat peluang pertama untuk mencetak gol pada menit ke-31.
Umpan silang datang untuk Luke Shaw dan langsung menyambutnya lewat sundulan. Arahnya saja belum tepat ke arah gawang lawan.
Palace sempat punya peluang pada menit ke-40 lewat Edouard, ia terlepas dari kawalan dan berhadapan satu lawan satu dengan David de Gea. Beruntung gawangg MU aman lewat aksi penyelamatan kiper mereka.
Bruno Ferandes berhasil memecah kebuntuan pada menit ke-44 dengan memaksimalkan pelang yang mereka dapatkan di dalam kotak penalti Palace. Tendangannya meluncul mulus ke gawang kawalan Vicente Guaita.
MU mengakhiri 45 menit pertama dengan 10 tembakan dari 63% penguasaan bola. Palace sendiri hanya bisa melepaskan tiga tembakan.
Masuk ke babak kedua Palace mengandalkan kecepatan para pemainnya dan memaksa pemain MU melakukan banyak pelanggaran. Benar saja 10 menit pertama babak kedua, Palace menguasai serangan.
Pencapaian Palace yakni sukses melepas total lima tembakan sedangkan MU hanya bisa melakukannya tiga kali. Peluang untuk Palace benar-benar hadir, sundulan dari Marc Guehi juga nyaris jadi gol pada menit ke-75.
Hingga akhirnya Palace bisa menyamakan kedudukan pada menit 90+1. Hasil ini tak terduga karena sudah memasuki menit akhir pertandingan.
MU kali ini harus beruntung punya De Gea sebagai penjaga gawang. Tuan rumah total melepas 10 tembakan dan memaksa De Gea melakukan penyelamatan penting yang 5 dari peluang tersebut tepat sasaran.
Empat penyelamatan De Gea merupakan aksi yang krusial sebagian akrobatik. MU bisa terhindar dari kekalahan karena lewat aksi De Gea, tapi De Gea masih tetap saja mendapat tudingan kekalahan dari fans MU.
Sempat Ada Keributan Pemain MU
Berbagai komentar negatif menghujani De Gea. Kekalahan MU yang mengembalikan mereka ke tren negatif jelas membuat suporter kecewa berat.
Padahal MU hanya imbang bukan kalah dari Palace. Berita bola MU Crystal Palace bukan pertandingan yang mudah untuk keduanya, hasil imbang adalah hasul akhir keduanya.
Merasa tak bisa mendapatkan hasil maksimal dua pemain MU ribut yakni Antony dan Bruno Fernandes. Hal ini membuat suasana semakin panas di MU yang baru gagal menang.
Ucapan kasar bahkan sampai keluar dari mulut kedua pemain saat ribut di lapangan. Antony yang awalnya ikut bermain harus keluar lapangan dang penggantinya adalah Alejandro Garnacho.
Berita bola MU Crystal Palace jadi dua tim terbaik yang pernah ada. MU gagal total naik ke posisi kedua begitu juga dengan Crystal yang gagal memeprbaiki posisi di klasemen sementara.
Baca Juga : Berita Bola Alejandro Garnacho Minta Kenaikan Gaji di Kontrak Baru