Berita Bola Prediksi Leicester City vs Manchester City Liga Inggris. Berita bola Prediksi Leicester City vs Manchester City menjadi pembahasan menarik. Pertandingan pekan ke-14 Liga Inggris akan berlangsung di King Power Stadium pada Sabtu (29/10/2022).
Man City harus menang jika tidak ingin semakin tertinggal dari Arsenal. Saat ini Man City terpaut dua poin dari Arsenal di puncak klasemen sementara Liga Inggris.
Arsenal pekan ini hanya akan melawan Nottingham Forest dan bermain di kandang sendiri. Bertemu dengan tim juru kunci, Arsenal tentu jadi favorit juara.
Sementara Man City harus mengalahkan Leicester jika tidak ingin tertinggal lebih jauh lagi.
Pada pekan sebelumnya City mengalahkan Brighton dengan skor 3-1 lewat dua gol dari Erling Haaland dan satu gol dari Kevin De Bruyne.
Setelah itu di Liga Champions pertengahan pekan lalu pasukan Pep Guardiola bermain imbang dengan skor 0-0 dengan Borussia Dortmund.
Sementara itu performa Leicester mulai membaik seiring berjalannya waktu. Dalam dua pekan terakhirnya Jamie Verdy dan tim berhasil mengalahkan Leeds United dan mengalahkan Wolves.
Leicester saat ini juga sudah dua poin di atas zona merah. Pencapaian itu sudah masuk kategori lumayan jika mengingat bahwa sebelumnya mereka hanya bisa di posisi tiga terbawah.
Jika tidak ingin semakin terpuruk maka Leicester harus meraih tiga poin lagi melawan Man City.
Berita Bola Prediksi Leicester Bisa Kalah
Bertanding melawan Man City selaku juara bertahan bukan hal yang mudah untuk Leicester. Kemungkinan besarnya Leicester kalah dalam laga tersebut.
Apalagi melihat ada sosok Erling Haaland yang tampil sebagai mesin pencetak gol untuk Man City. Ia sangat fokus kepada klub karena timnya tidak masuk kualifikasi Piala Dunia yakni Norwegia.
Untuk pemain yang harus mempersiapkan fisik maksimal di Piala Dunia kebanyakan fokusnya terbagi.
Pasalnya mereka akan bermain hati-hati di level klub menghindarkan diri dari cedera. Melihat Haaland yang akan bermain maksimal tanpa takut cedera jadi ancaman mengerikan untuk Leicester.
Jadwal Liga Inggris pekan ini menyajikan pertandingan seru. Selisih poin yang ketat dari setap klub membuat persaingan jadi semakin menarik.
Semua tim tidak bisa lengkah sedikit pun karena jika sampai lengah maka akan terpeleset dari klub lain.
Liga Inggris sempat tertunda demi menghormati meninggalnya Rau Elizabeth II. Akhirnya jadwal musim ini yang sudah tersusun sebelumnya sedikit berubah.
Arsenal saat ini masih menjadi pemimpin Liga Inggris sedang Man City menempel ketat. Jika Man City bisa menang dari Leicester maka Man City akan menyalip pemuncak klasemen sementara.
Di hari yang sama dengan jadwal Man City vs Leicester ada klub kuat lain yang juga akan bertanding, Ada Newcastle, Tottenham dan Chelsea yang akan sama-sama bermain pada pukul 21.00 WIB.
Sedangkan Liverpool, Arsenal dan Manchester United akan tanding pada Minggu (30/10/2022). Ada banyak potensi kejutan yang terjadi di Liga Inggris.
Berita bola prediksi Leicester yang kalah dari Man City bisa saja berbalik. Jika terjadi kebalikannya maka Leicester resmi akan jadi tim kejutan.
Persaingan Liga Inggris Paling Ketat
Persaingan Liga Inggris menjadi persaingan paling ketat dari liga lainnya. Ada banyak klub kuat yang masuk ke dalam Liga Inggris dan saling berkejaran poin satu sama lain.
Arsenal sejauh ini jadi klub yang paling dominan. Namun tak menutup kemungkinan Man City akan menyalip.
Berita bola prediksi Leicester vs Man City di Liga Inggris kemungkinann jadi laga penuh kejutan musim ini.
Tawaran dari situs Ekingsindo yang harus kalian klaim salah satunya adalah welcome bonus 50% live casino.
Baca Juga : Berita Bola Beban Madrid Berat Menyangkut Nama Besar LaLiga