Berita Bola Ronaldinho Sah Gabung Rans Cilegon FC. Berita bola Ronaldinho berpeluang hadir di Indonesia pada akhir Juni 2022. Kabar ini beredar usai Rans Cilegon FC hendak kerja sama kontrak dengan sang pemain handal tersebut.
Raffi Ahmad selaku pemilik Rans Cilegon FC menyatakan hal itu ketika jumpa pers pada Selasa (29/3/2022). Kala itu kesempatan untuk membawakan kisah dari Rans dengan tema The Extraordinary Story of Rans.
Bukan hanya perayaan hari jadi yang pertama namun juga memberi pengumuman kedatangan sosok Ronaldinho ke Jakarta. Ia akan menginap satu minggu untuk mengurus kontrak.
“Ronaldinho yang pasti 99,9 persen akan datang di akhir Juni. Dia akan sepekan di sini,”ungkap Raffi.
Beberapa agenda Ronaldinho sudah terjadwalkan yang juga Rans sebagai pemilik bekerja sama dengan Menpora dan PSSI. Kegiatan tersebut merupakan kegiatan amal yang juga melibatkan Persija, Persis Solo dan Arema.
“Jadi ada dua kota yang akan didatangi Ronaldinho yaitu di Jakarta dan satu lagi Bali,”tambahnya.
Sementara itu untuk jadwal pertandingannya masih harus ada koordiasi tambahan dengan Menpora dan PSSI. Termasuk juga menentukan stadion mana yang akan terpilih.
“Jadi dipastikan bulan Juni hadir karena saya tanya pada Bapak ketum PSSI, Insya Allah liga 1 musim baru dimulai Juli,”ungkapnya.
“Anggap saja ini pembukaan untuk endemi. Mudah-mudahan ya kalau Allah mengizinkan, pemerintah sama-sama, dan semua penonton taat Prokes. Mudah-mudahan ini awal mula stadion bisa diramaikan dengan event Ronaldinho datang ke Indonesia,”tambahnya lagi.
Berita Bola Ronaldinho dan Durasi Kontraknya
Tidak ada penjelasan terkait berapa lama durasi kontrak Ronaldinho nantinya. Masih jadi tanda tanya besar akankah Ronaldinho hanya datang di beberapa event saja atau untuk mengarungi Liga 1 musim depan.
Saat ini Rans menjadi ancaman baru dalam persaingan di Liga 1. Mereka baru saja mendapatkan tiket usai duduk di peringkat kedua.
Pencapaian ini sangat mengesankan apalagi melihat jika Rans Cilegon FC baru terbentuk pada musim lalu. Dalam jangka waktu sebentar sudah banyak pencapaian yang mereka raih.
Belum lagi kini mendatangkan legenda Barcelona, Ronaldhino. Sosok tersebut terakhir kalinya bermain di lapangan pada 2015.
Sebagai sosok legenda Barcelona, kedatangan Ronaldinho bukan hanya sebagai penyemangat klub namun juga menjadi icon terbaru Rans Cilegon FC. Bagaimanapun klub baru butuh daya tarik fans agar berdatangan.
“Halo Indonesia, saya Ronaldinho. Akan segera bergabung dengan klub Raffi Ahmad dan Rudi Salim. Sampai bertemu di Rans FC,”Ucap Ronaldinho.
Pemain dengan usia 42 tahun itu masih nampak prima untuk bermain. Rans FC menjadi klub yang ke-9 bagi dirinya dalam mengarungi dunia sepak bola.
Catatan pencapaian Ronaldinho juga tidak sembarangan. Bersama Barcelona ia sudah pernah mendapat gelar La Liga, Liga Champions bahkan Piala Dunia.
Jadi berita bola Ronaldinho datang ke Barcelona wajar membuat lawan mereka mulai waspada. Apalagi klub di Liga 1 musim berikutnya.
Ronaldinho Sudah Tak Muda Lagi
Meski nama Ronaldinho dan segala pencapaiannya patut mendapat dua jempol namun usianya usdah tidak muda lagi. Artinya performa pemain tersebut juga pasti tak sebaik dulu.
Nama Ronaldinho bisa saja hanya menjadi daya tarik dan kurang berkontribusi di lapangan. Pasalnya, Messi dan Ronaldo yang juga pemain bintang mengalami penurunan drastis seiring bertambahnya usia.
Wajar jika peluang besar Ronaldinho yang tak muda lagi juga ikut tipis bisa bersinar di lapangan. Bahkan ia harus adaptasi dulu di Barcelona.
Kini berita bola Ronaldinho menjadi pemberitaan menarik. Banyak yang penasaran durasi kontrak, gaji hingga pertanyaan lain tentang sang legenda Barcelona.
Segera klaim promo 100% welcome bonus sports milik Ekingsindo.