Menu Close

Piala Dunia Belanda Comeback dengan Wajah Baru dan Penuh Kejutan

piala dunia belanda comeback

Piala Dunia Belanda Comeback dengan Wajah Baru dan Penuh Kejutan. Akhirnya di Piala Dunia Belanda comeback usai absen di edisi 2018 lalu. Belanda sempat gagal lolos dari babak kualifikasi dan hanya berakhir duduk di bangku penonton saja.

Kegagalan Belanda di Piala Dunia 2018 mendapat pengaruh dari beberapa faktor salah satunya karena kesalahan strategi. Kesalahan tersebut terjadi karena Belanda sering memasang banyak sektor gelandang.

Padahal di Piala Dunia 2014 lalu mereka sukses meraih posisi ketiga usai mempermalukan Brazil sebagai tuan rumah.

Kini kembalinya Belanda bersama dengan generasi barunya sudah berhasil lolos kembali ke Piala Dunia Qatar 2022.

Kepastian bahwa Belanda lolos setelah berhasil mengalahkan Norwegia dengan skor 2-0. Kemenangan tersebut juga membuat Belanda menduduki pemuncak grup G di atas Turki.

Keberhasilan Timnas Belanda bukan kebetulan semata. Mereka memiliki kedalaman skuad yang bagus dan juga kemampuan yang merata.

Bahkan isi pemainnya berisikan pemain hebat di setiap sektor karena para pemainnya kebanyakan pemain klub top di Liga Eropa.

Sebagai contohnya sebagai penjaga gawang ada Mark Flekken, Joel Drummel dan Tim krul. Semuanya bukan nama asing dalam dunia sepak bola.

Sedangkan di pemain tengah berisikan pemain hebat seperti Georginio Wijnaldum dan Frenkie de Jong. Keduanya akan berkolaborasi kembali dalam laga lanjutan Piala Dunia.

Kejutan dari Timnas Belanda nampaknya akan terus berlanjut. Masih jadi pertanyaan apakah Belanda akan menjuarai ajang Piala Dunia di tahun ini?.

Piala Dunia Belanda Comeback Bersama Koeman

Awalnya banyak yang mengabarkan jika Ronald Koeman akan menjadi pelatih Timnas Belanda. Ia akan menjadi pengganti ketika Louis van Gaal meninggalkan perannya usai Piala Dunia 2022 di Qatar.

Asosiasi Sepak Bola Kerajaan Belanda (KNVB) memberikan konfirmasi jika pada hari Rabu, 6 April 2022 mengenai kepelatihan di tangan Van Gaal.

Van Gaal akan pensiun usai Piala Dunia 2022. Pelatih tersebut akan menjalani pengobatan kanker prostat yang selama ini mengganggu kesehatannya.

Koeman menjadi kandidat kuat karena ia bukanlah nama pelatih asing untuk timnas Belanda. Ia membantu Belanda untuk mencapai tujuan final EURO 2020 usai melewatkan turnamen pada edisi sebelumnya.

Ia juga menjadi pelatih timnas tersebut pada Piala Dunia 2018 dan membawa Belanda ke final Nations League. Kala itu Belanda kalah 0-1 dari Portugal.

Ia juga sempat menjadi pelatih Barcelona. Namun kariernya tak berjalan mulus karena Barcelona sedang mengalami krisis keuangan dan di tangan Koeman Barca tak memberikan statistik yang bagus.

Oktober tahun lalu Koeman dipecat dari Barcelona. Hingga kini ia menganggur dan akan bersiap untuk melatih timnas Belanda.

Melihat di Piala Dunia Belanda comeback menjadi momok yang mengerikan bagi sebagian besar tim. Pasalnya Belanda bukanlah lawan yang mudah untuk mengalah atau bahkan kalah.

Komentar Terkait Kembalinya Koeman ke Timnas Belanda

Nampaknya Koeman kembali ke Belanda sudah pasti terjadi. Komentar Van Leeuwen mengetahui hal ini menjadi sorotan tajam.

“Kami sangat senang bahwa Ronald Koeman akan kembali tahun depan. Selama masa jabatan sebelumnya sebagai pelatih nasional, ada kepuasan besar dengan pekerjaan dan hasilnya,”ungkap Van Leeuwen.

Meski Koeman memiliki catatan buruk ketika melatih Barcelona namun ia tidak gagal di Timnas Belanda.

Kini saatnya Koeman membuktikan bahwa ia bisa sukses membawa Belanda ketika nanti Van Gaal pensiun.

Menjadi Piala Dunia terakhir Van Gaal pasti memberi banyak kejutan yang terlihat dari anak asuhnya. Tentu jadi pertanyaan besar bagaimana di Piala Dunia Belanda comeback nantinya, apakah lebih baik atau mengalami penurunan?

Tidak mengherankan lagi jika situs Ekingsindo menjadi tempat favorit player dalam taruhan. Pasalnya ada tawaran promo turnamen leaderboard total hadiah ratusan juta rupiah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *