Piala Dunia Dragan Skocic Mendadak Dipecat Siapa Penggantinya. Pada Piala Dunia Dragan Skocic sudah mendapatkan perintah untuk berhenti sebagai pelatih kepala Iran. Hal ini sangat mengejutkan jika mengingat Piala Dunia tinggal empat bulan lagi.
Federasi sepak bola Iran memutuskan memecat pelatih dengan usia 53 tahun tersebut. Sejauh ini belum ada konfirmasi terkait siapa yang akan jadi pengganti melatih Timnas Iran.
Skocic sebenarnya menjadi pelatih pengganti Marc Wilmots menjadi pelatih pada Februari 2020. Ia mengamankan posisi Iran pada Piala Dunia dengan berakhir duduk di puncak grup di atas Korea Selatan.
Pelatih Kroasia itu berhasil menang 15 dari 18 pertandingan menjadi pelatih namun kalah dua kali dari tiga pertandingan terakhir. Termasuk ketika bertanding melawan AlJazair di Qatar pada bulan lalu.
Branko Ivankovic selaku Bos Oman kali ini yang memimpin Iran sampai ke putaran final Piala Dunia Jerman 2006 berpeluang akan jadi pelatih pengganti.
Lalu ada juga mantan penyerang Bayern Munchen Ali Daei dan mantan gelandang Osasuna Javad Nekounam.
Iran akan tampil dalam Piala Dunia total enam kali sekaligus juga ketiga kalinya secara berturut.
Iran tergabung dalam Grup B dan akan mengawali laga melawan Inggris pada 21 November sebelum berhadapan dengan Wales dan AS.
Piala Dunia Dragan Skocic Bawa Sejarah Untuk Iran
Dragan sukses mengantarkan Iran lolos kualifikasi Piala Dunia 2022 bahkan menjadi negara wakil Asia pertama yang lolos. Hasil tersebut mendapat kepastian usai menang 1-0 atas Irak.
Dengan kemenangan tersebut Iran mengumpulkan 19 poin dari tujuh pertandingan yang sudah mereka jalani dan duduk di puncak klasemen sementara Grup A.
Iran juga memastikan finis di dua paling atas klasemen akhir Grup A karena unggul 10 poin atas Uni Emirat Arab yang ada di posisi ketiga.
Hasil kemenangan Iran atas Irak datang dari gol semata wayang Mehdi Taremi. Iran sebenarnya bisa memberikan lebih banyak gold an memperluas keunggulan namun gagal mendapatkan gol tambahan.
Meski sudah berhasil lolos kualifikasi dan waktu pertandingan final kurang dari empat bulan lagi, Iran tetap berani mengganti pelatihnya.
Keputusan ini sangat mengejutkan karena pemain Iran mau tidak mau harus beradaptasi ulang dengan pelatih baru. Menjadi salah satu dari wakil Asia yang lolos.
Tahun ini negara Asia memiliki keistimewaan. Selain Qatar terpilih sebagai tuan rumah, jumlah negara Asia yang lolos juga meningkat.
Iran untuk pertama kalinya akan tampil di putaran final Piala Dunia dalam tiga edisi secara beruntung. Hanya saja Dragan Skocic yang mengawal kelolosan kini mundur dari posisinya.
Salah satu ekspektasi Iran edisi kali ini adalah tidak terhenti di fase penyisihan grup dan bisa menembus babak gugur.
Pada Piala Dunia Dragan Skocic yang berhasil bawa Iran lolos kini akan memantau anak asuhnya dari pinggir lapangan namun bukan sebagai pelatih utama lagi.
Pemecatan Dragan Skocic Jadi Sorotan
Siapa sangka Skocic harus mundur dari posisinya ketika Piala Dunia hampir bergulir akhir tahun nanti. Pemecatan Skocic ini mengundang tanda tanya besar sejumlah pihak.
Keputusan berani ini pastinya dengan landasan yang kuat. Melihat jika Skocic sudah berhasil membawa Iran lolos lalu mengalami pemecatan mendadak tentu ini bukan kabar yang baik.
Di bawah asuhan Dragan Skocic Iran mengalami pertumbuhan yang lumayan bagus. Kini perjuangan Iran di fase grup harus berjalan mulus.
Pada Piala Dunia Dragan Skocic yang tidak lagi menjadi pelatih Iran tetap terkenang sebagai pelatih luar biasa.
Promo welcome bonus 50% sports merupakan salah satu hal yang menjadi unggulan dari situs terkenal bernama Ekingsindo.
Baca Juga : Berita Bola Kritikan Alves Tajam Terkait Bagaimana Barcelona Perlakukan Para Legendanya