Menu Close

Piala Dunia Duel Italia di Babak Play Off Pakai Strategi Permainan Tenang

piala dunia duel italia

Piala Dunia Duel Italia di Babak Play Off Pakai Strategi Permainan Tenang. Persiapan Piala Dunia duel Italia vs Makedonia Utara semakin mendekati hari pertandingan. Jelang laga berlangsung, pelatih Italia mengaku tak mau remehkan lawan meski berpeluang besar menang.

Roberto Mancini selaku pelatih Italia terus mempersiapkan skuadnya untuk tampil di babak play off Piala Dunia 2022 zona Eropa. Ia sama sekali tidak melihat lawannya sebagai lawan yang mudah.

Bahkan Makedonia Utara kemunkinan besar bisa menyulitkan langkah timnya untuk merebut tiket babak putaran final Piala Dunia 2022.

Italia dengan julukan Gli Azzuri itu harus berjuang dengan lebih keras supaya bisa lolos. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadio Renzo Barbera pada 25 Maret 2022.

Italia yang bertanding di hadapan publik sendiri punya keuntungan besar. Namun bukan berarti menganggap Makedonia Utara bisa kalah dengan mudah, karena tampil di hadapan publik sendiri bukanlah jaminan untuk menang.

Tim dengan julukan Macan Merah itu kemungkinan besar tidak akan membiarkan Marco Verratti dan koleganya untuk menguasai bola dengan nyaman.

Pelatih dengan usia 57 tahun itu langsung bersikap waspada dan tidak ingin anak asuhnya lengah.

“Mereka bertahan dengan baik membawa semua pemain di belakang garis bola, mereka tidak akan memberi kami banyak ruang dan jika kami terjebak dalam hiruk pikuk itu menjadi lebih sulit,”ucap Mancini.

Makedonia Utara sudah menunjukkan menjadi lawan yang patut diperhitungkan. Dalam lima pertandingan terakhirnya tim besutan Blagoja Milevski itu mampu meraih tiga kemenangan dengan sangat yakin.

Terlebih untuk kualitas teknis, Makedonia utara memiliki kemampuan yang sangat tinggi. Namun Italia sudah menyiapkan segala halnya dengan baik.

Apalagi mereka akan bertanding di kandangnya sendiri. Tidak mungkin Italia denan gelar EURO 2020 harus mempermalukan timnya dengan kekalahan di babak play off Piala Dunia 2022.

“Makedonia Utara adalah tim yang bagus, bertentangan dengan pendapat beberapa orang bahwa mereka memiliki kualitas teknis,”tutupnya.

Piala Dunia Duel Italia Akan Berlanjut Lebih Seru

Jika sukses menang melawan Makedonia Utara bukan berarti Italia bisa tenang. Sudah ada laga lebih tajam yang menanti mereka yaitu laga Italia melawan pemenang dari Portugal vs Turki.

Baik melawan Portugal atau Turki keduanya adalah tim kuat. Tidak mungkin Italia bisa meremehkan lawan dari negara kuat tersebut.

Di balik itu semua Italia sudah punya strategi jitu yang bisa mereka andalkan untuk bisa raih gelar juara. Strategi tersebut yakni bermain dengan tenang dan menjadi diri sendiri supaya bisa lolos ke Piala Dunia 2022.

Jadi untuk persiapan Piala Dunia duel Italia vs Makedonia Utara dan selanjutnya mereka sudah punya kunci kemenangan paling besar, Bermain tenang juga mereka lakukan ketik EURO 2020 yang mengantarkan Italia sebagai juara.

Empat tahun lalu menjadi momen buruk Italia yang tidak lolos Piala Dunia sekaligus pengalaman pertama sejak 1958. Tekad kuat Italia tidak mengulang tren buruk itu menjadi kekuatan besar jelang laga play off.

Giorgio Chiellini Yakin Menang

Kapten Italia yaitu Chiellini yakin dengan bermain tenang mereka bisa menang. Tentu sulit mengontrol emosi di lapangan sehingga bisa tampil tenang.

“Kami tak perlu melakukan hal yang luar biasa, taka da yang kami tak tahu soal bagaimana melakukannya. Suasana esok akan sangat bagus, kami semua ingin bermain,”ucap Chiellini.

Sang kapten yang yakin bisa menang dengan antusias tinggi membuktikan Italia berpeluang besar lolos babak play off.

Jika hal itu terjadi sampai pada Piala Dunia duel Italia melawan Turki ataupun Portugal, maka salah satu dari dua negara besar lawan selanjutnya dipastikan tidak lolos Piala Dunia 2022.

Bandar bola online kualitas bagus Ekingsindo telah menyediakan promo untuk member-membernya. Seperti bonus referral langsung, bonus new member, bonus cashback dan lain-lain.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *