Menu Close

Piala Dunia Ritual Peru Libatkan 13 Dukun Demi Kalahkan Australia

piala dunia ritual peru - Ekings

Piala Dunia Ritual Peru Libatkan 13 Dukun Demi Kalahkan Australia. Pada Piala Dunia ritual Peru ternyata melibatkan 13 dukun yang siap mendukung timnasnya menang di Piala Dunia 2022. Peru menghadapi masalah besar karena bertemu dengan Timnas Australia.

Duel Australia vs Peru akan berlangsung pada Selasa (14/6/2022) di Stadion Ahmad bin Ali. Demi kesuksesan Timnas Peru maka para dukun kompak melakukan ritual.

Upacara ritual berlangsung di lereng bukit. Dalam aksi ritual tersebut mereka menusuk foto Timnas Australia dengan pedang. Salah satu dukun lokal meniupkan alat musim tradisional yang terkenal sebagai pututo atau caracola.

Segala upaya untuk meloloskan Peru sudah maksimal. Bahkan bukan hanya persiapan fisik saja namun dari segi spiritual juga jadi senjata bagi Peru.

“Kami telah melakukan upacara kemenangan untuk kami telah memanggil semua dukun di tingkat nasional,”ungkap Walter Alarcon selaku salah satu dukun.

Dari hasil ritual tersebut ada peluang besar yang terlihat dari pandangan para dukun bahwa Peru akan lolos. Peru ada di Qatar untuk Piala Dunia adalah tujuan utama demi kebahagiaan banyak orang.

Selain ritual di atas ada juga minuman herbal khusus dari para dukun tersebut yang bernama Ayahuasca. Ayahuasca adalah minuman herbal yang sudah terkenal di kalangan dukung Amazon sejak lama.

Piala Dunia Ritual Peru dan Negara Lain

Bukan hanya Peru sebenarnya yang memanfaatkan dukun untuk membantu timnya menang. Beberapa negara lain juga ada yang menggunakan ritual tersebut bahkan Indonesia.

Beberapa waktu lalu Indonesia sempat viral karena kehadiran pawing hujan di Mandalika. Pawang hujan tersebut membantu untuk menahan hujan sehingga pertandingan balap motor yang berlangsung bisa lancar.

Cabang olahraga lain yang juga memanfaatkan dukun menjadi hal yang lumrah dan menyesuaikan dengan kepercayaan setempat.

Sementara itu jika melihat prediksi antara Australia vs Peru dalam laga lanjutan play off Piala Dunia 2022 FIFA zona Intercontinental menunjukkan laga akan berjalan sengit.

Bagi Australia pertandingan ini membuka peluang besar untuk bisa menembus final Piala Dunia kelima kalinya.

Kemenangan sebelumnya saat melawan UEA menjadi modal rasa percaya diri yang tinggi. Sebagai perwakilan Asia nantinya sudah ada Iran, Jepang, Korea Selatan dan Saudi Arabia yang sudah lolos.

“Kami mendominasi, Maty (kiper Australia) membuat beberapa penyelamatan hebat, tetapi kami bisa mengendalikan pertandingan,”ungkap Martin Boyle salah satu pemain Australia.

Di sisi lain Peru juga sudah maksimal dalam melakukan persiapan sebaik mungkin menjelang laga menghadapi Australia. Salah satu persiapannya adalah menjalani laga uji coba lawan Selandia Baru.

Selandia Baru menjadi lawan yang cocok karena negara tersebut memiliki prediksi kuat kesamaan kekuatan dengan Australia. Hasil maksimal pekan lalu jadi modal percaya diri Peru makin tinggi.

Terlebih lagi di Piala Dunia ritual Peru menjadi sorotan karena 13 dukun yang ikut terliat.

Kedua Tim Tak Ada yang Mengalah

Tak menutup kemungkinan juga jika Australia mengambil jalur yang sama dengan Peru dalam menjalani ritual. Hanya saja Australia menjalaninya dengan cara tertutup.

Piala Dunia menjadi laga incaran tim dari seluruh negara di dunia. Wajar jika antara Peru dan Australia tidak ada yang mau mengalah.

Hanya tinggal satu langkah lagi untuk Australia atau Peru dapatkan satu tiket Piala Dunia. Jika Peru lolos maka zona Amerika Latin akan menampilkan 5 tim yang 4 sudah lolos lebih awal yakni Argentina, Brasil, Ekuador, Uruguay.

Pada Piala Dunia ritual Peru ini tidak membuat Australia takut. Mereka tetap akan tampil percaya diri.

Di tahun 2022 ini banyak bettor memutuskan untuk gabung di situs Ekingsindo. Alasannya sangat beragam, namun salah satu hal yang pasti adalah karena Ekingsindo punya promo welcome bonus 100% sports.

Baca Juga : Berita Bola Swiss Portugal Kekalahan Portugal yang Tak Terduga

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *